Timbangan Pos Sering Dilupakan, Tapi Penting![]() Diterbitkan pada tanggal 6 April 2005 setelah mengalami penundaan sekitar 3 bulan. Buku ini berisikan lengkap dengan gambar berwarna dalam bentuk PDF file 8,5MB atau sekitar 11 halaman A4 apabila dicetak. Buku ini direkomendasikan bagi para pembaca yang baru memulai mengoleksi prangko dan atau benda filateli sehingga dapat mengenalo lebih dekat satu sarana pos yang ikut memiliki arti penting pula bagi perfilatelian, khususnya keterkaitan tarip pos dengan berat serta nilai prangko yang seharusnya direkatkan pada amplop suratpos. Bicara mengenai timbangan pos sebenarnya tak jauh dari mempelajari timbangan itu sendiri. Apabila timbangan, sebenarnya sudah ada sejak 700 tahun lalu di jaman Mesir kuno. Mereka sudah pakai timbangan walau pun bentuk, kebutuhan dan penggunaan yang berbeda. Benda timbangan ini memang kelihatan sepele, dianggap hanya sebagai alat belaka, sehingga seringkali dilupakan. Namun sebenarnya timbangan merupakan alat yang sangat penting. Justru dari sinilah muncul data yang perlu kita catat lalu menjadi pijakan bagi berbagai keputusan yang akan diambil. Misalkan saja bagi para juru masak, dengan berat ramuan materi sekian, maka kelezatan makanan pun dapat ditentukan. Dalam hal ini tentu saja bukan karena timbangan saja, tetapi salah satu tolok ukur pemberian ramuan materi makanan juga dengan melihat beratnya. Katakanlah mengharapkan makanan itu asin, maka perlu sekian gram garam. Demikian pula di bidang perposan atau filateli. Tarip pos yang ada sekarang ini, di mana pun pos itu berada, tidak lepas dari timbangan. Mau membeli buku ini lebih lanjut, silakan KLIK di sini ! (Secure Web) Atau langsung transfer uang ke:
Richard Susilo Download buku di SINI ! H O M E |